Pengertian dan manfaat dari imunisasi dalam pandangan medis
Pengertian dan manfaat dari imunisasi dalam pandangan medis - Kita tidak asing lagi dengan kata “IMUNISASI” bahkan anda mungkin sedang menjalankan program imunisasi anak di daerah anda.
Apa sih imunisasi itu dan apa pula manfaatnya? Setahu kita selama ini hanya sekedar pergi untuk melakukan imunisasi tampa tahu apa itu imunisasi beserta manfaatnya.
Biasanya hal seperti ini sering di alami oleh ibu rumah tangga di pedesaan, karna imunisasi adalah program tepadu dari pemerintah sehingga banyak sekali penyuluhan untuk menggerakan masyarakat untuk melakukan imunisasi, padahal belum tentu tahu manfaat dari imunisasi.
Pengertian dan manfaat dari imunisasi dalam pandangan medis |
Namun setidaknya anda telah melakukan hal yang benar dengan meng-imunisasi anak anda, sebab imunisasi memberikan kontrubusi manfaat yang baik untuk investasi kesehatan masa depan.
Tampa memperpanjang penjelasan pembukaan, yuk kita gali lebih lanjut mengenai Imunisasi beserta manfaatnya, uraiannya sebagai berikut.
Pengertian IMUNISASI
Menurut asal katanya imunisasi berasal dari kata dasar imun yang dapat diartikan sebagai kebal atau resisten.
Secara bahasa imunisasi adalah pemberian vaksin kekebalan tubuh terhadap suatu penyakit atau wabah sehingga tubuh menjadi lebih kebal terhadap penyakit tersebut.
Artikel terkait lainnya : Cara menghitung masa subur wanita agar mudah mendapatkan anak bagi pasangan baru : info kesehatan
Setiap vaksin yang diberikan memilik fungsi yang berbeda – beda sehingga untuk melawan berbagai wabah penyakit diperlukan berbagai vaksin yang berbeda.
Manfaat dari imunisasi
Kita sering melakukan imunisasi tapi kita tidak mengetahui manfaat dari imunisasi tersebut, secara umum imunisasi bermanfaat memberikan kekebalan pada tubuh manusia agar kebal terhadap suatu penyakit.
Dengan sistem imun tubuh yang kebal otomatis tubuh yang telah diberi vaksin tidak akan terkena dampak dari penyakit yang telah di proteksi sebelumnya.
#Kenepa vaksin diberikan pada waktu kecil?
Hal ini karena usia balita/bayi meruapakan dimana tubuh masih sangat rentan tertular berbagai macam virus, bakteri dan wabah penyakit lainya. Dengan memberikan vaksin imunisasi dapat mencegah dan memberikan kekebalan pada tubuh bayi.
Hal ini karena usia balita/bayi meruapakan dimana tubuh masih sangat rentan tertular berbagai macam virus, bakteri dan wabah penyakit lainya. Dengan memberikan vaksin imunisasi dapat mencegah dan memberikan kekebalan pada tubuh bayi.
Selain itu manfaat lain dari imunisasi memberikan rasa tenang bagi orang tua karna sudah merasa lega anaknya tidak akan mudah terserang suatu penyakit.
Dengan pemberian imunisasi pada anak dapat menekan suatu wabah yang cukup mengerikan dalam suatu kawasan negara, sehingga dapat menekan resiko banyak orang sakit dalam suatu negara.
#Bagaimana cara kerja imunisasi pada tubuh dan bagaiman sifat dari vaksin imunisasi?
Secara sederhana sebenarnya vaksi imunisasi adalah bekteri yang menyebabkan penyakit, namun sudah mengalami proses medis sehingga dalam kondisi jinak atau lemah.
Ketika bakteri ini disuntikan kedalam tubuh, otomatis tubuh akan memberikan sinyal bahwa ada benda asing yang masuk kedalam tubuh, otomatis tubuh akan membentuk yang namanya ANTIBODI.
Antibodi inilah yang melumpuhkan bakteri jinak ditubuh, dan berusaha men-save di dalam tubuh cara melawannya dikemudian hari.
Ketika tubuh yang telah di imunisasi kembali terserang suatu penyakit misal virus hipatitis B ketika umur 15 tahun, otomatis tubuh telah memiliki kemampuan untuk melawan virus tersebut dan membentengi dengan antibodi yang kuat yang telah di buat sebelumnya ketika kecil.
Tak heran memang jikalau imunisasi merupakan investasi atua tabungan kesehatan masa depan, karna berlaku seumur hidup.
#Kenapa kita harus menghabiskan obat antibiotik ketika sakit?
Pernah bukan anda mengalami flu atau demam dan diberikan resep obat antibotik, dan dokter selalu menyarankan untuk konsumsi obat hingga habis walaupun dalam beberapa hari anda sebuh.
Ternyata hal ini sama kaitannya dengan sistem imunisasi yang kita bahas kali ini, ketika tubuh terinfeksi suatu virus atau bekteri maka proses penyembuhannya haruslah membasmi virus dan bakteri tesebut hingga ke akarnya.
Virus yang tidak hilang secara utuh dapat menyebabkan kekebalan berlipat ganda, sedangkan tubuh hanya mampu menangkalnya ketika masih dalam tahap pertama tidak bisa menangkal jenis virus yang sudah kebal akibat obat antibiotik yang belum membasimi virus secara sempurna, sehingga hal inilah alasan kita harus menghabiskan obat antibiotik walaupun sudah sembuh untuk bertujuan menghilangkan virus dan bakteri hingga habis.
Nah, sekarang kamu sudah tahu bukan mengenai manfaat imunisasi pada anak dan balita.
Sebagai orang tua yang bijak tentu wajib melakkukan imunisasi mengingat dimasa sekarang penularan bakteri dan virus sangatlah cepat.
Semoga artikel yang singkat ini dapat menambah wawasan dan pengetahuan anda mengenai imunisasi beserta manfaatnya, sampai jumpa lagi pada artikel kesehatan lainnya, bye.
Baca juga :
Posting Komentar untuk "Pengertian dan manfaat dari imunisasi dalam pandangan medis"
Apa tanggapan anda tentang artikel diatas?